LG LGR105 User manual

Type
User manual

LG LGR105 is a smart device that allows you to capture high-quality photos and videos with dynamic audio. Take 16-megapixel spherical photos or record QHD videos using Dual Cameras. It has 3 microphones that record 5.1-channel surround sound. The LG 360 VR (sold separately) lets you view your photos and videos vividly and enjoy more realistic sound.

LG LGR105 is a smart device that allows you to capture high-quality photos and videos with dynamic audio. Take 16-megapixel spherical photos or record QHD videos using Dual Cameras. It has 3 microphones that record 5.1-channel surround sound. The LG 360 VR (sold separately) lets you view your photos and videos vividly and enjoy more realistic sound.

MFL69549301 (1.0)
PT. LG ELECTRONICS INDONESIA
Gandaria 8 Ofce Tower, lantai 31,
Jalan Sultan Iskandar Muda, Kebayoran Lama,
DKI Jakarta Selatan 12240, Indonesia.
Panduan Pengguna
360 CAM
LG-R105
2
LG 360 CAM adalah perangkat pintar yang memudahkan Anda untuk memotret foto dan
video berkualitas tinggi dengan audio dinamis.
Potret foto melingkar berukuran 16-megapiksel atau rekam video QHD menggunakan
Kamera Ganda.
Rekam suara surround saluran 5.1 menggunakan tiga mikrofon.
Dengan produk LG 360 VR (dijual terpisah), Anda dapat melihat foto dan video dengan
jelas, serta menikmati suara yang lebih nyata.
Merek Dagang
• Bluetooth® adalah merek dagang terdaftar dari Bluetooth SIG, Inc. di seluruh dunia.
Wi-Fi® dan logo Wi-Fi adalah merek dagang terdaftar dari Wi-Fi Alliance.
Sekilas tentang Produk
Perangkat nirkabel ini dapat menyebabkan gangguan elektromagnetik, jadi jangan gunakan
untuk layanan keamanan atau medis darurat.
Informasi Pemberitahuan Perangkat Lunak Open Source
Untuk mendapatkan Source Code di bawah GPL, LGPL, MPL dan Open Source lainnya, yang
termasuk dalam produk ini, silahkan kunjungi http://opensource.lge.com. Selain itu untuk
Source Code, semua persyaratan lisensi yang dimaksud , peraturan garansi dan pernyataan
hak cipta tersedia untuk di-unduh. LG Electronics juga akan memberikan Source Code
bebas dalam CD-ROM Anda, dengan biaya yang dikenakan untuk proses pendistribusian
(seperti biaya dari media, penanganan dan pengiriman), kirimkan email ke opensource@lge.
com. Tawaran ini berlaku selama tiga (3) tahun dari tanggal di mana Anda membeli produk.
BAHASA INDONESIA
3
Selalu gunakan produk yang asli. Jangan gunakan produk ini untuk tujuan yang tidak
sesuai.
Menggunakan atau menghubungkan produk yang tidak asli dapat memperpendek usia
produk atau menyebabkan ledakan. Jika dilakukan juga dapat merusak produk dan
membuat garansi layanan tidak berlaku.
Produk jangan dibongkar atau terbentur. Jika dilakukan dapat menyebabkan sengatan
listrik, korsleting, atau kebakaran.
Jangan menekan produk terlalu keras karena dapat merusaknya.
Beberapa fungsi dari produk ini bisa rusak, atau tampilannya dapat berubah atau
terganggu, jika produk bengkok atau hancur dan tidak segera diperbaiki.
Untuk mencegah kerusakan, jangan biarkan produk terjatuh di permukaan keras atau
terguncang terlalu kencang.
Jauhkan produk dari air, alkohol, bensin, dll.
Gunakan produk pada suhu antara 0°C dan 35°C. Jangan menggunakan atau menyimpan
produk dalam suhu ekstrem. Jangan biarkan produk terkena matahari langsung dalam
waktu yang lama. Jika dilakukan dapat menyebabkan kerusakan atau ledakan.
Gunakan kain lembut untuk menyeka produk.
Jangan meletakkan produk di dekat benda logam, seperti kalung, kunci, koin, paku, atau
jam. Jika terjadi arus pendek, berisiko terjadi ledakan.
Jauhkan produk dari jangkauan anak kecil dan hewan peliharaan. Jangan masukkan produk
ke mulut atau membiarkannya terguncang terlalu kencang. Hal ini berisiko menyebabkan
sengatan listrik, ledakan, atau tersedak.
Jangan menghubungkan atau memasukkan bahan konduktif (potongan logam, timah
pensil, dll.) ke dalam konektor.
Informasi Keselamatan Penting
4
Jangan menutup atau membungkus produk dengan selimut saat menggunakan produk.
Produk dapat menjadi panas setelah penggunaan dalam waktu lama. Hindari menyentuh
produk saat panas karena dapat menyebabkan luka bakar suhu rendah.
Saat merekam video dalam waktu yang lama, kamera dapat menjadi panas. Untuk
mencegah kerusakan dari suhu tinggi, kamera mungkin berhenti beroperasi.
Jangan membuang produk ini sebagai limbah rumah tangga. Jika dilakukan dapat
menyebabkan kebakaran atau kerusakan lingkungan.
Semua hak dilindungi undang-undang. LG Electronics Inc., 2016
Catatan: Baca semua informasi dengan saksama sebelum menggunakan LG 360
CAM untuk mencegah kerusakan produk dan menikmati performa terbaik.
5
Komponen Produk
Jika ada komponen yang hilang, hubungi toko pengecer tempat Anda membeli produk ini.
Beberapa item dapat berubah tanpa pemberitahuan sebelumnya bergantung pada
keadaan.
Tampilan dan spesikasi produk dapat berubah tanpa pemberitahuan sebelumnya untuk
meningkatkan kinerja.
LG 360 CAM Kabel USBTutup Panduan Pengguna
6
Deskripsi Produk
Koneksi
Aksesori
Slot Kartu
microSD™
Port Pengisi
Daya/USB
Lensa
Kamera
LED Mode
Tombol Daya
LED Daya
Tombol Tutup
LED Bidik
Tombol
Bidik
7
Cara Menggunakan Tombol
Hidup Tekan dan tahan Tombol Daya (1 detik).
Mati Tekan dan tahan Tombol Daya (4 dtk atau lebih lama).
Potret foto Tekan Tombol Bidik.
Merekam video Tekan dan tahan Tombol Bidik (1 detik).
Menghentikan rekaman Tekan Tombol Bidik.
Memasuki mode tidur Tekan dan tahan Tombol Daya (1 detik).
Keluar dari mode tidur Tekan tombol Daya atau Tombol Bidik.
Mematikan paksa Tekan dan tahan Tombol Daya (12 dtk atau lebih lama).
Cara mereset perangkat
Tekan dan tahan Tombol Daya dan Tombol Bidik bersamaan selama delapan detik. Lepas
tombol setelah mendengar bip kedua, lalu tekan Tombol Daya dalam empat detik untuk
mereset perangkat.
Anda hanya dapat memotret dan merekam video setelah memasukkan kartu SD eksternal.
8
Mengisi Daya Baterai dan Peringatan
LED Daya menunjukkan tingkat baterai.
LED Daya
(kabel tidak tersambung)
Hijau Merah Merah berkedip
Status Baterai Lebih dari 15% 5% ~ 15% Kurang dari 5%
Buka penutup bawah produk dan hubungkan pengisi daya ke port USB.
LED Daya
(kabel tersambung)
Merah Hijau
Status Baterai Pengisian Daya Selesai
9
Koneksi
Menghubungkan Perangkat
1. Hidupkan LG 360 CAM.
2. Buka aplikasi pengelola 360 CAM di ponsel.
3.
LG 360 CAM dan aplikasi manajer akan terhubung secara otomatis.
4. Kini LG 360 CAM siap digunakan.
Catatan
Menghubungkan ponsel Anda ke LG 360 CAM akan menonaktifkan koneksi Wi-Fi pada
ponsel Anda.
Aplikasi pengelola 360 CAM dapat diunduh dari Google Play™ Store di ponsel Android™
dan App Store® di iPhone® dengan mencari “LG 360 CAM”. (Didukung pada Android 5.0 (L
OS) atau lebih baru, dan iOS 8 atau lebih baru.)
Sebelum menggunakan aplikasi, Anda harus memperbolehkan izin koneksi Bluetooth dan
izin lokasi jika diminta oleh aplikasi pengelola.
Sebelum menggunakan aplikasi pengelola untuk pertama kalinya, Anda harus setuju
dengan persyaratan dan ketentuan.
LG 360 CAM hanya dapat disambungkan ke satu ponsel pada satu waktu. Untuk
menghubungkannya ke ponsel lain, putuskan koneksi dari ponsel yang saat ini tersambung
terlebih dahulu.
Jika LG 360 CAM dilindungi kode sandi, masukkan kode untuk menghubungkannya.
Kata sandi Wi-Fi default adalah “00” dan 6 digit terakhir nomor seri produk Anda.
Untuk mereset koneksi Wi-Fi, tekan dan tahan Tombol Daya dan Tombol Bidik secara terus
menerus selama 3 detik hingga berbunyi bip.
Hidupkan atau matikan Wi-Fi perangkat dengan menekan dua kali Tombol Daya dan
Tombol Bidik.
• Bluetooth® digunakan untuk pemasangan, dan Wi-Fi digunakan untuk Pratinjau dan
transfer data.
10
Memotret Foto dan Merekam Video
• Mengambil gambar tanpa Koneksi Perangkat
Tekan Tombol Bidik di LG 360 CAM untuk memotret foto atau merekam video.
(Lihat Cara Menggunakan Tombol di Halaman 7.)
LED Mode LED Atas hidup LED Bawah hidup
Mode Pengambilan Gambar 360° 180°
• Mengambil gambar dengan Koneksi Ponsel
Ketuk
di layar depan aplikasi 360 CAM.
Fitur dan Penggunaan
Pilih kualitas gambar.
Pilih Lingkungan pengambilan gambar.
Pilih arah pengambilan gambar.
Pilih mode pengambilan gambar (360°/180°).
Atur mode Normal atau Manual.
Buka Menu Sebelumnya.
Potret foto.
Rekam video.
Masuk ke pratinjau.
11
Galeri
Ketuk
di layar depan aplikasi 360 CAM.
Buka Menu Sebelumnya.
Masuk ke kamera.
Unduh le dari LG 360 CAM ke ponsel.
Bagikan le.
Hapus le yang tidak diinginkan.
Ikon gambar melingkar.
Ikon video.
Akses daftar le di LG 360 CAM.
Akses daftar le di ponsel.
Jangan menyentuh atau melepas kartu SD eksternal saat kamera sedang beroperasi atau
mentransfer data.
Untuk setiap perekaman video tersedia hingga 4 GB.
Video dapat direkam hingga 20 menit di tiap le pada resolusi maksimum.
Pengeditan video dan pelampiran pesan mungkin tidak tersedia di beberapa ponsel.
Fitur sunyi tidak didukung karena kepatuhan terhadap hukum perlindungan privasi.
12
Pengaturan
Ketuk
di layar depan aplikasi 360 CAM.
Wi-Fi
Memungkinkan Anda mengatur kata sandi Wi-Fi.
Penyimpan
Memungkinkan Anda memeriksa ruang penyimpanan atau memformatnya.
Baterai
Menunjukkan tingkat baterai LG 360 CAM.
Mode Hemat Daya
Memungkinkan Anda mengatur waktu sebelum LG 360 CAM memasuki mode hemat daya.
Tentang LG 360 CAM
Ini menampilkan pembaruan perangkat lunak, informasi perangkat, dan Ketentuan
Layanan LG 360 CAM.
Program LG bridge yang diperlukan untuk upgrade perangkat lunak LG 360 CAM dapat
diunduh dari situs web LG Electronics (http://www.lg.com).
Video resolusi tinggi mungkin gagal diputar, bergantung pada spesikasi telepon, tetapi
dapat diputar di PC.
- Perangkat lunak PC dapat diunduh dari situs web LG Electronics (http://www.lg.com).
(Didukung pada Windows® 7 atau lebih baru dan iMAC® 10.10 atau lebih baru.)
13
Bantuan
Tekan tombol
untuk Bantuan.
14
Spesikasi
Bluetooth
V4.1
Spesikasi Wi-Fi 802.11 b/g/n
Tipe USB
USB 2.0 Tipe-C
Baterai
1200 mAh
Waktu pengisian daya
130 menit (Mungkin perlu waktu lebih lama jika LG 360
CAM dinyalakan.)
Optik 13 M, 206° x 2 (Lensa Fisheye Ganda)
Maks. Res Video 2560 x 1280 (30fps)
Maks. Res Foto 5660 x 2830 (16M)
Format File Gambar /
Video
Foto : JPEG
Video : MP4 (MPEG-4 AVC/H.264, Audio : AAC 5.1Ch)
Menangkap Gambar & Video melingkar / setengah melingkar
Suara 3 Mikrofon
Kartu SD Eksternal
Hingga 2 TB
Dimensi/Berat
40 mm x 97 mm x 25 mm / 76,7 g
Sebaiknya gunakan kartu memori SD UHS-1 (U3) baca/tulis 10MB/d atau yang lebih tinggi.
(Kelas 10 atau lebih tinggi)
LG 360 CAM mendukung layanan Google Street View™ dan YouTube™ 360°.
SpesikasidanFitur
works with
15
SESUAI DENGAN PERSYARATAN GARANSI TERBATAS INI, LG ELECTRONICS
MENJAMIN BAHWA DESAIN, MATERIAL, DAN PEMBUATAN PRODUK INI TIDAK
RUSAK PADA SAAT PELANGGAN MEMBELINYA UNTUK PERTAMA KALI, SERTA
BERLAKU SELAMA SATU (1) TAHUN KE DEPAN. JIKA PRODUK ANDA MEMERLUKAN
GARANSI SERVIS, KEMBALIKAN PRODUK KE PENYALUR TEMPAT ANDA
MEMBELINYA ATAU HUBUNGI PUSAT KONTAK LG ELECTRONICS SETEMPAT UNTUK
MENDAPATKAN INFORMASI SELENGKAPNYA.
Garansi Terbatas
1
The LG 360 CAM is a smart device that allows you to easily take high-quality photos and
videos with dynamic audio.
Take 16-megapixel spherical photos or record QHD videos using dual cameras.
Record 5.1-channel surround sound using three microphones.
Using the LG 360 VR product (sold separately), you can view your vivid photos and videos,
as well as enjoy a more realistic sound environment.
Trademarks
• Bluetooth® is a registered trademark of Bluetooth SIG, Inc. worldwide.
Wi-Fi® and the Wi-Fi logo are registered trademarks of the Wi-Fi Alliance.
Product Overview
This wireless device may cause electromagnetic interference. To prevent possible
interference with sensitive medical equipment, turn off the device when requested to do so
in hospitals, clinics, or healthcare facilities.
Open Source Software Notice Information
To obtain the source code under GPL, LGPL, MPL, and other open source licenses, that is
contained in this product, please visit http://opensource.lge.com. In addition to the source
code, all referred license terms, warranty disclaimers and copyright notices are available for
download. LG Electronics will also provide open source code to you on CD-ROM for a charge
covering the cost of performing such distribution (such as the cost of media, shipping, and
handling) upon email request to opensour[email protected]om. This offer is valid for three (3) years
from the date on which you purchased the product.
ENGLISH
2
Always use genuine products. Do not use this product for any unintended purpose.
Using or connecting products that are not genuine may shorten the product’s longevity or
cause an explosion. Doing so may also damage the product and thereby void the service
warranty.
Do not disassemble the product or allow anything to impact it. Doing so may cause an
electric shock, short-circuit, or re.
Applying heavy pressure to the product may damage it.
Some functions of this product may be damaged, or its appearance may be altered or
impaired, if it is bent or crushed and not repaired immediately.
In order to prevent damage, be careful not to drop the product on a hard surface or
subject it to severe shock.
Keep the product away from water, alcohol, benzene, etc.
Use the product at temperatures between 0°C and 35°C. Do not use or store the product
in environments with extreme temperatures. Do not leave the product in direct sunlight
for long periods of time. Doing so may cause damage or an explosion.
Use a soft cloth to wipe the product.
Do not place the product near metal objects such as necklaces, keys, coins, nails, or clocks.
In the case of a short circuit, there is also a risk of explosion.
Keep the product out of the reach of small children and pets. Do not put the product in
your mouth or subject it to severe shock. There is a risk of electric shock, explosion, or
suffocation.
Do not connect or insert conductive materials (metal pieces, pencil leads, etc.) into the
connectors.
Important Safety Information
3
Do not cover or wrap the product with a blanket while in use.
The product may become hot after long periods of use. Avoid touching the product when
it becomes hot as it may cause a low-temperature burn.
When shooting video for a long period of time, the camera may become hot. To prevent
damage from high temperatures, the camera may stop operating.
Do not dispose of the product as household waste. Doing so may cause a re or damage
the environment.
For your safety, do not remove the battery incorporated in the product
If you need to replace the battery, take it to the nearest authorized LG Electronics service
point or dealer for assistance.
Li-ion Battery is hazardous component which can cause injury.
Battery replacement by non-qualied professional can cause damage to your device.
Do not replace the battery by yourself. The battery can be damaged, which can cause
overheat and injur.y The battery must be replaced by the authorized service provider.
The battery should be recycled or disposed separately from household waste.
In case this product contains a battery incorporated within the product which cannot be
readily removed by end-users, LG recommends that only qualied professionals remove
the battery, either for replacement or for recycling at the end of this product’s working
life. To prevent damage to the product, and for their own safety, users should not attempt
to remove the battery and should contact LG Service Helpline, or other independent
service providers for advice.
4
Removal of the battery will involve dismantling of the product case, disconnection of the
electrical cables/contacts, and careful extraction of the battery cell using specialized tools.
If you need the instructions for qualied professionals on how to remove the battery safely,
please visit http://www.lge.com/global/sustainability/environment/take-back-recycling.
DECLARATION OF CONFORMITY
Hereby, LG Electronics declares that this LG-R105 product is in compliance with the
essential requirements and other relevant provisions of Directive 1999/5/EC. A copy of the
Declaration of Conformity can be found at http://www.lg.com/global/declaration
All rights reserved. LG Electronics Inc., 2016
Note: Please read all information carefully prior to using the LG 360 CAM in order
to enjoy the best performance and prevent damage to the product.
  • Page 1 1
  • Page 2 2
  • Page 3 3
  • Page 4 4
  • Page 5 5
  • Page 6 6
  • Page 7 7
  • Page 8 8
  • Page 9 9
  • Page 10 10
  • Page 11 11
  • Page 12 12
  • Page 13 13
  • Page 14 14
  • Page 15 15
  • Page 16 16
  • Page 17 17
  • Page 18 18
  • Page 19 19
  • Page 20 20
  • Page 21 21
  • Page 22 22
  • Page 23 23
  • Page 24 24
  • Page 25 25
  • Page 26 26
  • Page 27 27
  • Page 28 28
  • Page 29 29
  • Page 30 30
  • Page 31 31
  • Page 32 32

LG LGR105 User manual

Type
User manual

LG LGR105 is a smart device that allows you to capture high-quality photos and videos with dynamic audio. Take 16-megapixel spherical photos or record QHD videos using Dual Cameras. It has 3 microphones that record 5.1-channel surround sound. The LG 360 VR (sold separately) lets you view your photos and videos vividly and enjoy more realistic sound.

Ask a question and I''ll find the answer in the document

Finding information in a document is now easier with AI